.

membuat vco berkualitas tinggi


Ada banyak cara yang bisa digunakan untuk membuat VCO "virgin coconut oil" berkualitas tinggi, namun tidak banyak yang tau cara untuk membuatnya salah satu cara terbaik ialah dengan tnpa melewati proses pemanasan, karena pemanasan dapat mengurangi kandungan asam laurat di dalamnya.

Extra Virgin Coconut Oil

Asam laurat didalam vco menunjukan kualitas vco tersebut, jadi semakin banyak kandungan asam laurat didalamnya semakin baik dan berkualitas, cara atau teknik membuat vco yang terbaru saat ini tidak menggunakan pemanasan juga tidak diperlukan peragian atau Fermentasi cukup hanya dengan mengaduk santan sebuah mixer selama setengah jam lalu endapkan selama sehari semalam (24 jam) dan bisa di dapat hasil VCO dengan kualitas terbaik. kwalitas bahan juga baku juga berpengaruh pada hasil vco yang akan di peroleh, para pakar menyarankan untuk menggunakan kelapa yang sudah tua dan jaatuh sendiri lalu simpan sekitar satu bulan sebelum di proses, pilih kelapa yang belum keluar tunas nya karena bila sudah keluar tunas kandungan protein didalamnya sudah berkurang.

Membuat vco berkualitas tinggi dengan pemerasan manual endapkan dahulu sekutar dua jam hingga terpisah antara santan dan air lalu pisahkan ambil santannya saja lalu kocok dengan mixer sekitar setengah jam dan diamkan selama 24 jam, bila menggunakan mesin peras bisa langsung di kocok dengan mixer.

Setelah sehari semalam vco dan blondo akan terpisah blondo di bawah dan vco berada di atas, ambil vco dengan sendok lalu di saring dengan keretas saring berlapis kapas, biarkan hingga proses penyaringan selesai dan di dapat vco dengan kualitas terbaik

Mudah dan siple cara membuat vco berkualitas tinggi dengan cara manual ataupun dengan bantuan alat berupa mesin. setelah jadi vco bisa di kosumsi juga bisa sebagai campuran masakan atau kosmetik. seperti dimasukan kedalam lulur mandi, sabun, sebagai obat flu, sabun cair, dan banyak prodak yang bisa dihasilkan dari vco ini, mau tahu bagai mana caranya ? silahkan tinggu insyaAllah di postingan selanjutnya atau bergabung di The Green Coco Island.

Bila ingin belajar membuat VCO dengan standar internasional bisa belajar di Alamat berikut : PERMATA DUTA E3 No.17 SUKMAJAYA DEPOK INDONESIA 16415

Related Posts:


loading...

Artikel Pilihan

loading...